Open Trip Green Canyon - Pangandaran 2019

Body Rafting Green Canyon
Open Trip Green Canyon - Pangandaran yang Eksotik selama 3 hari 2 malam menjelajahi 3 destinasi utama di wilayah Pangandaran. Secara keseluruhan dari kegiatan ini adalah menjelajahi area pantai Batu Hiu & Penangkaran Penyu, pantai Batu Karas dan aktivitas Body Rafting di Green Canyon
Anda akan mendapatkan pengalaman yang tidak pernah terlupakan melalui beragam aktivitas alam dan bahari. Mendapatkan tantangan baru dengan pengarungan sungai Cijulang dengan Body Rafting hingga di Green Canyon. Serta wisata pantai nan santai di Pantai Batu Hiu dan Batu Karas dan kunjungan ke Pusat Konservasi Biota Laut di Batu Hiu Pangandaran
Destinasi: Pantai Batu Karas, pantai Batu Hiu & Green Canyon | Aktivitas Wisata: Wisata Bahari di pantai Batu Hiu dan Batu Karas, Penangkaran Penyu Batu Hiu dan Body Rafting di Green Canyon | Durasi: 3 hari 2 malam (berangkat jumat malam, pulang minggu siang) | Pickup Point: Jakarta & Bandung | Transportasi: 3 hari, Driver, BBM, Tol & Parkir | Level: Sedang/Menengah | Kategori: Adventure, Wisata Bahari, Water Sport | Konsumsi: 4 kali | Penginapan: Homestay Batu Karas 1 malam

[success headline="Sold Out Open Trip 2017 & 2018"]
Terima Kasih sepenuhnya atas kepercayaannya kepada kami, semua jadwal Open Trip 2017 terlaksana dengan baik, mohon maaf bagi yang tidak kebagian seat, semuanya ini demi kenyamanan bersama. Silahkan segera mendaftar untuk Open Trip 2019, sebaiknya booking tempat dan waktu terlebih dahulu sebelum kehabisan.[/success]

Open Trip Green Canyon - Pangandaran 2019

29 November - 1 Desember 2019

IDR 650K/person
segera daftarkan untuk seat terbatas maksimal 30 pax

27-29 Maret 2020
14-16 Agustus 2020

Masing-masing Meeting Point di Jakarta dan Bandung
+ Jakarta: Mc Donald - Plasa Sentral, Jl, Jendral Sudirman No. 47-48, Setia Budi, JakSel [map]
+ Bandung: Giant Hyperpoint, Pasteur, Bandung

[tab]
[content title="Informasi Wisata"]

Aktivitas Explore Green Canyon - Pangandaran yang tak terlupakan adalah:

+ Setibanya pagi hari di Green Canyon, kita bisa istirahat sejenak sambil menunggu sarapan. + Setelah sarapan pagi, kita sudah di tunggu oleh segar nya air sungai di Green Canyon.
+ Bersantai dan foto aksi dengan background ombak dan karang di pantai Batu Hiu, serta kunjungan ke Penangkaran Penyu Batu Hiu.
+ Bermain dengan deburan ombak di pantai Batu Karas, mau belajar Surfing? kami sediakan Surfing Board gratis
+ Mengakrapkan diri bersama Teman Perjalanan (your travelling buddy) dan dijamu makan malam Barbeque dengan masakan khas setempat Batu Karas
+ Menikmati panorama Green Canyon dengan aktivitas seru Full Body Rafting dari hulu Cijulang mengarungi riam dan jeram dengan jarak tempuh 5 km, dan menjelajahi di sekitar Green Canyon sepuasnya.
+ Menyusuri sungai Cijulang dengan perahu wisata dan menikmati pesona alami pinggiran sungai hingga berakhir di dermaga.

[button size="medium" color="green" Destinasi: 3 lokasi | Aktivitas: 3 jenis | Akomodasi: 1 N homestay | Konsumsi: 4 x | Transportasi: 3 hari[/button]
[/content]
[content title="Fasilitas Wisata"]

Fasilitas yang tercakup dalam paket Explore Green Canyon

+ Transportasi Pariwisata AC, LCD TV, Reclining Seat
+ Driver, Tips, Tol dan Parkir
+ Menginap 1 malam di pantai Batu Karas (Home Stay)
+ Tiket masuk Batu Hiu, Penangkaran Penyu, Batu Karas dan Green Canyon.
+ Tour Leader dan Tour Guide lokal.
+ Sewa Perahu Wisata untuk penjemputan di Green Canyon
+ Dry Bag, untuk menampung peralatan tidak tahan air
+ Pengaman pelampung (life jacket, helm, pelampung dan sandal) saat Body Rafting di Green Canyon
+ Makan 4 kali selama aktivitas wisata berlangsung. + Obat-obatan umum (P3K)
+ Asuransi wisata dibayar dari tiket masuk wisata

Paket Tidak Termasuk

+ Pengeluaran pribadi untuk sewa sepeda/ATV. sewa papan surfing
+ Asuransi Perjalanan

[/content]
[content title="Akomodasi & Konsumsi"]

4 kali Konsumsi selama Trip

+ sarapan hari ke pertama di Green Canyon
+ makan siang setelah Body Rafting Green Canyon
+ makan malam di Batu Karas
+ sarapan pagi di Batu Karas

1 malam Menginap di Homestay Batu Karas

Homestay di Batu Karas cukup bersih dan nyaman, satu rumah dibagi beberapa kamar dan ruangan. Fasilitas kamar mandi dalam, AC dan layanan kekeluargaan.

Kami akan membantu anda jika anda berkeinginan untuk menyewa kamar sendiri selama satu malam di Batu Karas di Villa Pondok Cowet dengan fasilitas AC, kamar mandi.
1 kamar sharing 2 orang (tambahan per-orang Rp.175.000)
1 kamar sharing 4 orang (tambahan per-orang Rp.100.000)

[/content]
[content title="Biaya & Harga"]
[table color="theme3"]
[row][heading]29 November - 1 Desember 2018[/heading][/row][row][col]IDR 650.000[/col][/row]
[/table]
* harga berlaku untuk pemesanan langsung sampai bulan Januari 2017, berlaku untuk 3 orang pertama yang mendaftar, silahkan booking saat ini juga karena harga bisa berubah tanpa pemberitahuan

Pembayaran

+ Harga berlaku untuk 1 (satu) orang dan pembelian paket bisa lebih dari 1 (satu) orang.
+ Harga yang tertera berlaku untuk wisatawan Nusantara.
+ Booking tour dilakukan dengan mengisi formulir resevasi dan membayar DP sebesar IDR 300.000,- atau langsung melunasi saat pertemuan
+ Pembayaran DP dilakukan 2 x 24 jam setelah registrasi, atau otomatis akan hangus
+ Pelunasan pembayaran sisa, dilakukan pada H-1 atau sebelum pemberangkatan di Meeting Point
+ Pembayaran dapat dilakukan dengan transfer, dan melakukan pemberitahuan konfirmasi via email / sms / whatsapp

Pembatalan dari Peserta

+ Tidak dapat melakukan pembatalan, tapi bisa di pindah tangankan atas pemberitahuan sebelumnya.

Pembatalan dari Travel

+ Semua pembatalan dari pihak Travel, semua yang terbayar akan dikembalikan 100%
+ Jika tidak memenuhi kuota, akan dipindah ke jadwal berikutnya. Akan ada pemberitahuan 1 (satu) minggu sebelum jadwal berangkat.

[/content]
[content title="Join Trip"]

Kontak Kami & Rekening Pembayaran

Imam Badrudin
082-267-300-500
info@gogreencanyon.com

Pendaftaran Online Klik disini



[/content][/tab]
[button size="large" color="green" src="https://drive.google.com/file/d/165_e4LsCXWhjQaK8pJLAyerYq2uE0LHT/view"]Tampilan[/button] [button size="large" color="green" src="https://drive.google.com/uc?export=download&id=165_e4LsCXWhjQaK8pJLAyerYq2uE0LHT"] Download[/button] [button size="large" color="green" src="https://wa.me/6282267300500?text=Hallo%20Go%20Green%20,Minat%20Gabung%20Open%20Trip%20Green%20Canyon%20-%20https://gogreencanyon.com"] Daftar[/button]

Rencana Perjalanan Open Trip Green Canyon Pangandaran

[accordion]
[item title="Hari 1. Perjalanan Jakarta/Bandung menuju Pangandaran"]
Berangkat Jum'at malam dari Jakarta dan Bandung, perjalanan berkisar 9-10 jam melalui jalur Bandung - Tasikmalaya - Kota Banjar - Pangandaran. Menantikan segar nya air sungai Green Canyon

Makan:, di parkir timur Green Canyon banyak tersedia restauran yang menyajikan aneka kuliner
[/item]
[item title="Hari 2. Body Rafting dari hulu Cijulang hingga Green Canyon"]
Eksplorasi Green Canyon Pangandaran Setelah Sarapan, kita naik mobil bak terbuka dengan kapasitas maksimal 10 orang untuk tiap-tiap mobil kita menuju titik start menuju sungai Cijulang.

mobil bak terbuka: sudah termasuk

full body rafting
Body Rafting di Green Canyon, setelah puas semalaman di pantai Batu Karas, pagi-pagi persiapan menuju Green Canyon. Dari parkir timur Green Canyon diantar naik mobil bak terbuka menuju point start body rafting, menyusuri sungai Cijulang hingga Green Canyon. Kini saatnya menetralkan diri dengan fresh water di sepanjang Green Canyon sepuasnya.

Mainkan kamera dan aksimu disini

surfing di batu karas
Makan siang dan Checkin di Pantai Batu Karas, perjalanan ± 15 menit dari Green Canyon menuju pantai hening Batu Karas. Makan siang di lokasi penginapan yang tidak jauh dari bibir pantai Batu Karas. Deburan ombak Batu Karas cukup menantang, tapi cukup aman karena pantainya dangkal dan landai.

Kalo mau berselancar (surfing) disini tempat yang pas untuk belajar para pemula, anda tinggal sewa papan selancar atau ambil paket Surf Lesson, ditemani sama ahlinya sampai bisa. Arena bermain seru dengan beragam permainan Water Sport atau cukup sewa papan Body Board juga bisa jadi alternatif yang gak kalah serunya... semua aktifitas ini kita nikmati sampai sunset menjelang.

Surf Board: bisa sewa sekaligus instruktur (200K/orang)
Makan: Siang di Green Canyon & Malam di Batu Karas
Akomodasi: 1 malam di Homestay Batu Karas
[/item]
[item title="Hari 3. Pantai Batu Hiu Dan Penangkaran Penyu"]
di penangkaran penyu pantai batu hiu
Pantai dan Penangkaran Penyu Batu Hiu, dari homestay, perjalanan berikutnya adalah kembali ke Jakarta atau Bandung. Tapi sebelumnya kita berhenti sejenak di Pantai Batu Hiu untuk bersantai dan tentu saja berphoto ria bareng rekan seperjalanan. Meski di pantai Batu Hiu kita tidak bisa beraktivitas dalam air karena bahaya ombak dan karang, tapi akan menambah wawasan baru tentang upaya pelestarian fauna langka di Kelompok Pelestari Biota Laut - Batu Hiu yang tidak jauh lokasinya dari pantai. Kita diberi kesempatan bisa lebih dekat dengan Penyu Laut dan berfoto dengannya lho... asikkk kan.. Sambil berwisata kita isi dengan masalah kepedulian terhadap upaya konservasi.

Lengkap sudah perjalanan jejalah Green Canyon, kita kembali ke Jakarta (Bandung) dan perkiraan sampai pukul 24.00 WIB. Pengalaman seru tiada akhir di Green Canyon!!

Makan: Sarapan di Batu Karas dan Siang di perjalanan, Malam di perjalanan
[/item][/accordion]

Video Open Trip Green Canyon

[youtube src="VVNMKT5PRdI" width="100%" info="0" control="1" related="1" /]

Terima kasih yang sudah Reservasi

[accordion]
[item title ="Register Open Trip 16-18 November 2018 - Daftar Segera Sekarang Juga"]
Silahkan ditambahkan segera

1. Ana (Jakarta)
2. Ana2 (Jakarta)

[/item]
[item title ="Register Open Trip Desember 2018"]
Jika saat ini anda mendaftar untuk bulan Desember 2018
Anda bisa mendapatkan harga hanya IDR 625K/pax, berlaku untuk 3 orang pertama yang mendaftar dengan pelunasan langsung
[/item]
[item title ="Pelaksanaan Open Trip Mei 2016 - Seru dan Akrab"]

Serunya Open Trip Green Canyon pada 27-29 Mei 2016

body rafting di green canyon
28 Orang dari Jakarta dan Bandung, selama 3 hari 2 malam berkumpul dan jalan bareng dari Jakarta/Bandung hingga Green Canyon. Semua bisa terjadi dari yang malu-malu awalnya, saling kenal dan lebih dekat lagi. Expresi mereka disini begitu menakjubkan..

berpose dengan tukik snorkeling di taman laut Pangandaran

boy band di pantai batu hiu
Tidak kenal Capek, Lelah apalagi Bosan. karena selama tiga hari bersama sangat cukup waktu untuk saling mengenal dan bersahabat, sehingga tidak ada waktu untuk muram dan tidak bergairah
[/item]
[item title ="Pelaksanaan Open Trip Maret 2016 - Sukses dan Terlaksana"]
Open Trip Maret sudah terlaksana dengan baik dan sukses:
terima kasih buat semuanya, mohon maaf di akhir waktu masih banyak pendaftar yang tidak kebagian tempat dan kita tolak. silahkan mendaftar di sesi berikutnya.

Pelaksanaan Open Trip Green Canyon - Pangandaran Maret 2016

di pantai timur pangandaran
Pantai Timur Pangandaran - Hari pertama di Pangandaran, menghabiskan waktu di pantai-pantai Pangandaran, lengkap dengan aktivitas snorkeling bawah permukaan laut hingga masuk gua di Cagar Alam Pananjung. Berjumpa dan lebih dekat lagi dengan satwa liar dan penyu laut di pantai Batu Hiu 


snorkeling di taman laut pangandaran
Snorkeling di Taman Laut pantai timur Pangandaran - selam permukaan di perairan Pangandaran juga bagian yang sangat menarik dan disukai para pelancong, mereka dengan aman menyelami dan menikmati keindahan panorama bawah laut dengan perlengkapan yang aman.

pantai batu karang tajam - Batu Hiu body rafting citumang tukik di penangkaran penyu batu hiu
[/item]
[item title ="Pelaksanaan Open Trip 5-7 Agustus 2016 - Keren Banyak Teman"]
Serunya Pelaksanaan Open Trip bulan Agustus

[/item]
[/accordion]

Tiket Wisata dan Paket Wisata Green Canyon

Kami memberikan pilihan menarik bagi anda yang ingin Wisata dan Body Rafting di Green Canyon untuk waktu dan jumlah rombongan tertentu.

Jika datang dengan kendaraan sendiri, memilih penginapan dan sudah menentukan semua menu makanan selama berwisata, anda cukup memilih aktivitas Body Rafting di Green Canyon, Green Valley atau Green Coral dengan memesan Paket Body Rafting.

Khusus untuk pelancong dari Jakarta dan Bandung, kami akan membantu anda dan rombongan untuk wisata, sewa kendaraan, memilihkan hotel dan penginapan hingga menyajikan menu makanan selama anda berwisata di Green Canyon dan Pangandaran kami berikan penawaran menarik melalui Paket Wisata.

tiket wisata green canyon pangandaran paket wisata green canyon pangandaran

Batu Karas - Batu Hiu - Green Canyon Gallery Open Trip

Pantai dan Penangkaran Penyu Batu Hiu

aksi foto asik di pantai batu hiu kang didin dan penyu yang ditangkarkan di batu hiu tukik - anak penyu di penangkaran batu hiu

Pantai Batu Karas

pondok cowet batu karas aktivitas watersport di batu karas pantainya para peselancar pantai jawa barat

Body Rafting Green Canyon

persiapan body rafting serunya body rafting di green canyon memicu adrenalin body rafting
Explore Pangandaran
open trip explore bromo

Posting Komentar

Silahkan Booking melalui formulir komentar dibawah ini, dan jangan lupa tinggalkan alamat e-mail atau
kontak telepon/WA +62 83-878-300-500 untuk segera bisa kami hubungi.